Akses OpenWRT via Armbian Server (tanpa password)
Akses OpenWRT melalui Armbian Server (tanpa password) ini rencananya penulis gunakan untuk kebutuhan pembacaan log OpenWRT melalui Armbian Server yang terhubung di dalam 1 (satu) jaringan, penulis berharap agar ini juga dapat digunakan untuk mengakses jarak jauh log OpenWRT melalui server lain.
Membuat kunci SSH di Armbian Server
ssh-keygen -t rsa